Nagari Batu Bajanjang Tigo Lurah

SEPUTARAN NAGARI BATU BAJANJANG GEOGRAFIS NAGARI Luas nagari Batu Bajanjang adalah 12. 940 Ha, terletak pada ketinggian 600 mdpl dengan hujan rata-rata cukup setiap tahun dengan batas wilayah sebagai berikut : Sebelah Utara dengan Nagari Rangkiang Luluih Sebelah selatan dengan Nagari Garabak Data Sebelah Barat dengan Kecamatan Lembah gumanti Sebelah timur dengan Nagari Sumiso KONDISI…