Makin kentara mirip mami dan Oma sifatnya, ummi’ juga. Taft, seperti lagu Iwan fals, “gampang naik darah, omong gak mau kalah, kalau datang senang nona cukup ramah”. 😊. Kelas 7 SMP, 14 tahun si cerewet dari kecil, U Tita panggilan sayang adek lakinya, paling tinggi nomor 2 di keluarga setelah yandanya sekarang, kalau sudah mau…
Category: Yanda&Kids
Terap dan Leadership
Sabtu kemaren penuh jadwal. Mama Fafey ada jadwal sendiri, U Tita pengembaraan dalam rangka pelantikan penggalang terap di Gunung Ciung Sentul dari kemaren jumat. Abang Ziyad jadi MC di stand Habit 4 acara Leadership Day SD Kreativa Bogor. Tahun ini SD Kreativa menyelenggarakan puncak praktek kepemimpinan program leader in me, yaitu kegiatan Leadership Day, kemaren…
Se-dasa Buyung mama
Masih di panggil mamanya ayang bubu, bubu ini kata yang dia bisa ucapkan awal-awal dulu untuk minta minum botol susu, melekat sampai sekarang. 10 tahun Bang Ziyad hari ini. Kelas 4 SD sekarang, olah raga beregu memilih klub futsal sekolah, jadi rutinitas Jumat sore dan Sabtu pagi, beberapa turnamen juga sudah ikut, kiper jadi pilihan…
Kejuaraan Taekwondo Internasional Piala Panglima TNI 2025
Masih perlu latihan lagi, masih di “hajar” 😃. Bang Ziyad berpartisipasi lagi dalam Kejuaraan Taekwondo Internasional Piala Panglima TNI 2025, yang di selenggarakan mulai dari kemaren sampai besok di GOR Ahmad Yani, Mabes TNI Cilangkap Jakarta, kelas pemula diatas 38 kg. Dapat jadwal tanding hari ini, Sabtu 27 September 2025. Kelas prestasi diikuti 11 kontingen…
Cucu pertama
“Athaya Rayyan Wijaya”, dengan logat jaksel “literally cucu pertama”, ya buat Papa Mamanya Bang Dori dan Kak Maya buah hati pertama yang di tunggu -tunggu, buat keluarga Depok Si laki laki kecil ini cucu pertama yang dinanti, buat Da Wi dan Ni Jas, belum tau panggilannya apakah angku dengan inyiak atau Oma opa, juga cucu…