Tentang pemikiran…

Diposkan Monday, August 20, 2007 di 2:02 PM Setiap kita punya pemikiran, dan itu tidak pernah sama untuk setiap diri diatas bumi ini, 6.5 miliar penduduk bumi, mempunyai pemikiran yang berbeda satu sama lainnya, kembar identik sekalipun. Tapi pemikiran ini bisa dibentuk dan diselaraskan. kita bisa menerima pemikiran orang lain atau juga menolaknya, semua tergantung…

Semua Ada Masanya…

Diposkan Thursday, July 26, 2007 di 9:02 AM Usia kita 0-3 tahun, tak ada memori satupun terekam dan bisa teringat sampai umur setelahnya. 3-7 tahun, masa yang indah yang penuh dengan permainan dan kebebasan, kita belum terkena kewajiban agama. 7-12 tahun, masa-masa ribut penuh kurenah masa kecil semuanya mulai tampak disini, kualitas, pemikiran, jiwa, dll….

Belajar..Belajar…dan selalu belajar

Diposkan Monday, July 23, 2007 di 3:58 PM Belajar…belajar..dan slelau belajar… Jalan kehidupan semakin membenarkan bahwa memang tidak boleh berhenti untuk belajar. Semua waktu yang diajalani dalam hidup selalu penuh dengan pelajaran yang bisa dipetik. Belajar..belajar… Tak terkecuali berhubungan dengan “kata Hati”..butuh pembelajaran yang sungguh disitu, agar “hasilnya” maksimal nanti…penyatuan 2 jenis makhluk yang berbeda,…

Keyakinan yang menenangkan tapi mengejutkan

Diposkan Sunday, July 1, 2007 di 7:48 PM Tak ada alasan kalau udah atas nama cinta, semua berjalan sesuai dengan yang harus berjalan berdasarkan suasana hati yang sedang menggebu..yang mesti diingat adalah, jangan sampai pada saat itu semua gelap, buta..tetap sadar,dengan cinta yang memang berbalas sesuai yang diangankan. Jagalah semua itu sampai semua sah dan…

Awal Lagi

Diposkan Tuesday, May 22, 2007 di 9:06 AM “Jangan terlalu cepat berasumsi dan mengambil keputusan, sebelum ada konfirmasi yang jelas dan timbal balik” Pembuka awal tahun … Rasa syukurlah yang harus pertama diucapkan, 26 tahun, 26 tahun..pemikiran tumbuh, fisik tumbuh semua tumbuh dan menua…uban juga mulai tumbuh, terlalu prematur memang, tapi itulah yang real terjadi,…