Hampir lupa, teralihkan dengan segala kesibukan. Kebersamaan, penyatuan dua jiwa yang tentu saja berbeda. Dengan segala kenikmatan dan “kurenah” kehidupan taunya sudah 17 tahun saja. Makin kesini waktu rasanya berjalan dengan cepat, tau-tau si uni udah kelas 2 SMA, si adek kelas 2 SMP dan si Abang kelas 4 SD. Fokus menjadi fasilitator buat mereka…
Category: Cerita Cinta
Doa dia yang di ijabah
Kalau di matematiskan rasanya banyak pinta yang tidak mungkin untuk di penuhi, tapi impossible is nothing buat Yang Maha Memberi, salah satunya karna doa yang di kabulkanNYA. Doanya dia yang 42 tahun hari ini. Uni, Allah hadirkan tak menunggu lama, rumah tempat tinggal saat mulai hidup di rantau tentu menjadi kebutuhan utama, kalau di fikir…
7 detik selama 16 tahun
Kita mengambil contoh akan kehidupan berkeluarga, tentu yang pertama dari orang tua kita. Tindak lanjut dari bagaimana mereka berdua, itu akan jadi tesis kita. Bisa jadi kita berharap akan seperti mereka atau malah sebaliknya, antitesa dari bagaimana ayah ibuk kita menjalankan hari-hari bersama. Saya pincang, dari kecil tidak pernah punya referensi itu. Papa saya kerja…
Ingat sedih dan bahagia
24 Januari lalu genap 7 tahun oma mendahului kami semua, rasa rindu tak hilang-hilang. Tapi juga hari bahagia bersusulan. Sang bahagian jiwa bertambah usia, paripurna juga semua “wish list”nya. “Sudah lektor kepala Nda, 4 tahun lagi Professor, insya Allah”, pagi ini kata dia, berseri. “Maka Ni’mat tuhanmu manakah yang kamu dustakan, Alhamdulillah”. Kenal sejak usia…
15 tahun
2008 – 2023 = 15 tahun, sudah, sedang dan akan terus, insya Allah sampai dipisahkanNYA. Kalau ditarik mundur, 2000 pertama bertatapan, 2003 berlalu, 2005 kembali ketemu setelah 3 tahun terpisah, mulai merekah kembali tatapan-tatapan lama yang dulu terpaksa di tundukkan, sudah bermodal 🙂. 2007 memantapkan saling memilih dan Ijab kabul 2008. Sah. Panjang dan indah…