Saya lupa, apakah waktu mendaftar SMK Karya bersamaan dengan Alm. Surimariadi (Edi, mantan anggota DPRD Kab Solok) dan sepupu saya Desrizal (Iboy). Kami bertiga dari kampung masuk di tahun yang sama, Edi sebenarnya lebih tua setahun dari saya, alumni SMP 5 Kota Solok, Iboy seangkatan alumni SMP 3 Solok, kami sama-sama satu kosan di rumah…
Category: Mama&Nak Bujang
pengobat rindu..
Mama dan nak bujang Part-53: SMK Karya Padang Panjang
Lupa tanggal pasti, tahun ajaran baru 1996, diantar Da Wi dan Mak Etek akhirnya mendaftar ke SMK Karya Padang Panjang. Sekolah teknik menengah swasta yang termasuk papan atas di Sumatera Barat saat itu. Sekolahnya di pinggir rel kereta Padang Panjang-Kayu tanam, Silaing Atas, simpang ke sekolah pas di depan rumah dinas komandan Brimob disamping Masjid…
Mama dan nak bujang Part-53: Asrama Brimob Padang Panjang
Da Wi awalnya dinas di Brimob Polda Sumbar, di Padang Sarai, ada tulisan saya cerita dengan mama waktu naik sampan menyebrangi hutan magrove pasir Jambak, saat berkunjung ke sana. Kemudian pindah ke Padang Panjang, kompi C, saya sudah beberapa kali juga berkunjung ke asrama ini jalan-jalan dan raun sama mama, sebelum akhirnya memutuskan sekolah di…
Mama dan nak bujang Part-52: ke Padang Panjang
Akhirnya bulat, berdasarkan masukan Da Wi, yang saat itu masih aktif di Brimob Kompi C Padang Panjang, saya memutuskan masuk SMK Karya Padang Panjang bukan STM Negeri. Mama menyerahkan pilihan ke saya, mama tidak bisa antar untuk pendaftaran, Mak Etek Raflis menemani saya, ke asrama Brimob dulu, setelah itu akan di antar da Wi ke…
Mama dan nak bujang Part-51: lulus SMP
Waktu yang ditunggu-tunggu dengan harap-harap cemas datang juga, pengumuman kelulusan SMP, bulan Mei 1996. Saya datang dari kampung khusus untuk melihat pengumuman kelulusan, juga sudah berketetapan hati untuk lanjut di STM Karya Padang Panjang, tidak jadi di STM 1 Padang. Lulus, cuma agak sedikit kecewa, nem hanya 38, lebih rendah dari lulus SD 42. Waktu…