Bpk Zuhelmi Azis berpulang

2 tahun lalu, mudik 2022, saya khususkan waktu untuk berkunjung ke Rumah Pak Zuhelmi, di Guguk Malintang, Padang Panjang. Eks kepala sekolah SMK Karya Padang Panjang, bukan saja sebagai pendidik di sekolah, tapi juga sekalian jadi bapak kos, ya 2 tahun saya tinggal di rumah beliau, bolak balik ke sekolah di Silaing atas. Tiba-tiba rindu…

Mama dan nak bujang Part-48: latihan pramuka terakhir

Jadi kakak ter-senior di gudep SMP 1 Solok adalah sesuatu, mau tidak mau harus tampil. Pun termasuk latihan terakhir sebelum ujian Ebtanas SMP, di paksakan untuk ikut, di buper pulau belibis dan lapangan pacuan kuda ampang kualo untuk persiapan seleksi peserta Jamnas 1996 tingkat kota solok. Adek-adek junior yang aktif, Novel yang anak pejabat PU,…

Malam 12 Ramadhan 1445 H, Masjid Daarul Jannah.

Bulan hampir bulat penuh, Bogor cerah dan gerah 4 hari ini. Mendekati pertengahan Ramadhan 1445H, setengah bulan berlalu dengan cepat, itu pertanda dunia masih menyibukkan, berbagi jam ke jam, ibadah mahdhah dan ghairu mahdhah. Mengejar ketercukupan dunia dan berharap  Allah SWT mudahkan menggapai persiapan maksimum untuk akhirat. Berdoa, semoga dimudahkanNYA. Masjid kami, Masjid Raya Taman…

Terasering

Bahasa kampung kami “sawah batingkek”, bahkan hampir semua sawah di kampung terasering, karena memang tidak ada lahan datar yang luas, hampir semua di lereng perbukitan. Istilah terasering ini bermakna positif saat ini karena jadi istilah dalam pariwisata. Libur panjang minggu lalu, di sebuah hotel dekat bandara kertajati, Majalengka, Jawa barat. Kami menemukan terasering ini dijadikan…

Tentang ide bukan pribadi

2014 dan 2019, saya cukup intens ber medsos ria dalam pemilihan umum, jujur saja, sampai ada sahabat yang canggung komunikasi karena dukung mendukung dan beda pilihan, ada yang blok-blokan karena tidak seimbang dalam berdebat. Ada yang keluar group alumni karena tidak tahan di bully. Ya, perpecahan nyata terjadi, bermula di medsos sampai ke dunia nyata….