Internet Broad band MyRepublic

rebublicBerawal dari kekesalan kecepatan internet menggunakan 4G wireless (Bolt, Andromax, 4G telkomsel,dll) yang tidak pernah stabil di lingkungan Taman Cimanggu Bogor, saya mencoba mencari broadband dengan kabel optik. Dari pilihan yang ada dari sisi harga dan kecepatan, akhirnya saya jatuhkan pilihan ke MyRepublik yang lagi promo free pemasangan, paket 50Mbps+TV kabel (gratis 6 bulan) hanya Rp 260rb per bulan, sangat jauh dari Indihome yang sekitar 400rb.

Akhirnya jaringan terpasang jum’at 21 Oct 2016, lansung uji coba dan hasilnya benar-benar membuat puas, kecepatan stabil, bagaimanapun kondisi cuaca. Aplikasi Ms Dynamic yang dipakai di laptop kantor pun dengan mudah diakses, working from home jadi lancar. Sayangnya pada saat pemasangan, TV lagi bermsalah dan sampai sekarang masih belum bisa terkoneksi ke server.

Hasil test melalui speedtest.net, kecepatan memang tidak seperti yang dijanjikan,mungkin karena hari libur share jaringan banyak yang memakai, rata2 hanya separo dari brosur, tetapi buat saya ini lebih dari cukup.

http://www.speedtest.net/my-result/5737941047

Overal, saya menemukan jaringan broad band yang sesuai di kantong dan kecepatan yang sesuai dengan kebutuhan.

 

 

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s